
Ende, NTT dettiknews.com. Usai libur paskah bagi umat katolik dan juga umat muslim yang merayakan idul Fitri 1445 Hijriah,kini Lalu Lintas kembali normal seperti biasanya, bagi pengguna jalan aktivitas stabil dalam kondisi yang aman, lancar, dan juga kondusif di wilayah Hukum Polres Ende..
Libur paskah berbarengan dengan Idul Fitri
Bagi umat muslim yang merayakan dengan penuh suka cita,yang mana suka cita tersebut tidak melewati momen-momen kebahagiaan bersama anggota keluarganya dan sanak saudara-saudari pada saat liburan.i
“Momentum libur setiap orang pasti Menanti-nanti kapan lagi bisa berkumpul bersama dengan anggota keluarga dan juga Sanak-saudara untuk membagikan momen kebahagiaan di saat liburan Paskah dan juga umat muslim yang merayakan idul Fitri.
Kasat Lantas Polres Ende AKP Ilham Adi Putra S.T.K., kepada media dettiknews.com di ruangan kerjanya memastikan mudik lebaran berjalan dengan aman, nyaman dan juga kondusif bagi pengguna kendaraan roda dua, maupun ronda empat Jelang lebaran maupun pulang liburan lebaran. Kamis, 7/04/2024.
AKP Ilham, mengatakan bahwa Kemarin kami sudah melakukan monitoring di Hamin 5 dan juga langsung turun ke lapangan puji Tuhan Wilayah Hukum di Polres Ende berjalan dengan aman lancar serta kondusif.
“Alhamdulillah mudik lebaran di kabupaten Ende berjalan dengan aman, nyaman dan juga minim kecelakaan yang terjadi di pulang libur lebaran.
Kalou kita melihat bahwa di kota Ende kemacetan biasanya di pertokoan dan juga masih saja yang kita dapat di lapangan kurang kesadaran bagi para pengendara roda dua maupun roda Empat yang masih melakukan parkir di bahu jalan. Unjarnya.”
(Jordy)